Crontab adalah file yang dimiliki oleh setiap user di sistem Linux sebagai tempat kita mengatur Penjadwalan perintah.Cron [dibaca:SIRON] sendiri merupakan sebuah daemon (barjalan di backround/belakang layar) yang menjalankan tugas yang dijadwalkan pada suatu waktu di sistem operasi linux.
Sangat berguna untuk meringankan tugas2 Opertor seperti Send Email Automatis, Untuk melakukan turning data, atau menjalankan script-script yang perlu bekerja secara automatis.
Berikut Perintah dan Penjelannya :
crontab -e
Untuk edit file crontab, atau membuatnya jika belum ada.
crontab -l
Menampilkan isi dari file crontab
crontab -r
Menghapus file crontab
crontab -v
Menampilkan kapan terakhir kalinya kamu mengedit file crontab tersebut
Untuk membuat schedule silahkan lakukan perintah dibawah ini.
crontab -e , tekan tombol 'i' untuk melakukan proses insert scheduler
format nya seperti ini :
* * * * * perintah_untuk_dilaksanakan
setelah selesai tekan esc lalu :wq untuk menyimpannya.
keterangan
bintang ke 1 : Untuk Menit 0 - 59
bintang ke 2 : Untuk Jam 0-23
bintang ke 3 : Untuk Hari 1-31
bintang ke 4 : Untuk Bulan 1-12
bintang ke 5 : Untuk Hari (senin-minggu), Senin =1
Contoh :
30 18 * * * rm /home/ram/tmp/*
artinya "Setiap jam 18.30 rm (remove) semua file di path /home/ram/tmp/"
Contoh lainnya
30 1 2 1,8,12 * —> artinya "Setiap jam 01.30 setiap tanggal 2 Januari, 2 Agustus, dan 2 Desember"
5,10 0 12 * 2 —> artinya "Setiap jam 00.5 dan 00.10 setiap hari Selasa di tanggal 12 setiap bulannya"
0,10,20,30,40,50 * * * * -> artinya " Setiap 10 menit sekali"
Sumber : KampoengTI.com
Mengschedulekan aplikasi dengan Crontab
Jumat, 23 Oktober 2009
Kategori: Command Linux
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar